FARMASI
FLAVONOIDS, INFLAMATION & CANCER
Buku "Flavonoids, Inflammation & Cancer" menyajikan kajian mendalam mengenai hubungan antara flavonoid, peradangan, dan kanker. Flavonoid, sebagai salah satu kelompok senyawa fitokimia yang banyak ditemukan dalam buah-buahan, sayuran, dan tanaman lainnya, memiliki sifat antioksidan dan antiinflamasi yang kuat. Buku ini mengulas bagaimana flavonoid dapat mempengaruhi jalur molekuler yang terkait dengan peradangan, yang sering menjadi pemicu perkembangan dan penyebaran sel kanker.
4532A | 615.704/SWA/F | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain